Walau Mimpi Aku Bahagia

Hari ini aku kembali bermimpi tentang dirimu. Rasanya engkau di pangkuanku. Oh apakah ini yang disebut kebahagian ? Seolah hanya hawa sejuk yang mengaliri urat-uratku. Tentram tak terhingga. Di mimpiku engkau tersenyum di depan ku. Dekat sekali. Sangat dekat. Aku dapat merasakan hembusan nafas itu....